DPD KNPI Bursel Siap Jadi Mitra Pemda dan Penghubung Pemuda di Enam Kecamatan

MALUKUEXPOSE,COM,NAMROLE-Ketua DPD KNPI Kabupaten Buru Selatan (Bursel), Irsan Alu,Sp Nyatakan sikap, siap menjadi jembatan penghubung dan Garda terdepan bersama Pemerintah Daerah dan Pemuda Kabupaten Buru Selatan yang berada di Enam Kecamatan Rabu 31/8 2022.

Demikian disampaikan Ketua DPD II KNPI Kabupaten Bursel kepada wartwan kemarin. Pasalnya, SK DPD II telah terima dari DPD I KNPI Provinsi Maluku dengan Nomor: KEP 01/DPD KNPI/Maluku/IV/2022 tertanggal 20 April Tahun 2022 yang ditanda tangani Ketua DPD I KNPI dan Sekretaris Provinsi Maluku, Umar Souwakil, dan Muhamad Gurium.

Menurutnya, Pemda setempat telah memberikan ruang kepada Pemuda Kabupaten Buru Selatan untuk menjadi mitra dan menjadi garda terdepan mengawal kinerja Bupati dan Wakil Bupati, Hj Safitri Malik Soulisa – Gerson Eliaer Selsily.

“Jadi Hadir DPD II KNPI di Kabupaten sebelumnya ada dua fersi KNPI tetapi bukan sebagai alasan untuk menjadikan pemuda-pemuda Bursel pecah, karena DPD II KNPI yang Saya pimpinan, akan mampu menjadi pemuda Bursel lebih paham tentang arti berdinamika di dalam kepemudaan berorganisasi berlandaskan ARD/ART,”tegasnya.
Olehnya dia mengaku, hadirnya DPD II KNPI di Kabupaten Lolik Lalen Fedak Fena menjadi Garda terdepan untuk bersama- sama dengan Pemda setempat dalam rangka mendukung program- program Pemerintahl.(AK)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %
Silahkan Bagikan :

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *